TIM PEMAJUAM HAM BENGKULU LAKUKAN KONSULTASI DAN KOORDINASI TERKAIT MASALAH PEMAJUAN HAM DI WILAYAH HUKUM BENGKULU 24 OKTOBER 2018

Bengkulu 24 Oktober 2018. Direktorat Jenderal Hak Asasi Manusia merupakan sebuah unsur pelaksana Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Indonesia yang mempunyai tugas merumuskan dan melaksanakan kebijakan dan standardisasi teknis di bidang perlindungan Hak Asasi Manusia,hari ini tim pemerintah daerah provinsi bengkulu,kota dan kabupaten didamping Kepala Bidang Pemajuan HAM (OLIVER SITANGGANG) mendatangai kantor Direktorat Jenderal Hak Asasi Manusia yang beralamat di Jl. H. R. Rasuna Said, JAKARTA dalam rangka konsultasi dan koordinasi terkait masalah pemajuan HAM di Wilayah Hukum Bengkulu.sosialisasi  dan koordinasi ini bertujuan memotivasi pemerintah daerah kabupaten/kota untuk melaksanakan penghormatan, pelindungan, pemenuhan, penegakan, dan pemajuan HAM serta mengembangkan sinergitas satuan kerja perangkat daerah dan instansi vertikal di kabupaten dan kota wilayah bengkulu.humas

PEEMAJUAN HAM


Cetak   E-mail