UPACARA PENUTUPAN ON CLASS DAN PELEPASAN HABITUASI LATIHAN DASAR CPNS KEMENKUMHAM BENGKULU ANGKATAN 2017

Curup 28 Agustus 2018.Setelah mengikuti latihan dasar di Sekolah Polisi Negara Bukit Kaba Rejang Lebong selama 30 hari,hari ini siswa didik CPNS KANWIL KEMENKUMHAM BENGKUKU melaksanakan upacara  penutupan on class dan pelepasan habituasi latihan dasar CPNS KEMENKUMHAM Bengkulu angkatan 2017,upacara yang di buka langsung oleh ka.SPN Bukit Kaba (ABDUL MUIS) yang juga bertindak sebagai Inspektur upacara juga di hadiri SEKDA Rejang Lebong (R.A DENNY)Kepala Divisi Pemasyarakatan (HANIBAL) Kepala Divisi Administrasi (IDA ASEP SOMARA) kepala UPT Jajaran Pemasyarakatan Dan Imigrasi serta pejabat struktural di lingkungan KANWIL KEMENKUMHAM BENGKULU,dalam sambutan kepala kantor wilayah kementerian hukum dan HAM Bengkulu yang di bacakan oleh inspektur upacara, beliau sangat mengapresiasi dan menghimbau agar siswa didik dapat lebih mengembangkan diri,dan menjadi ASN yang PASTI, KAKANWIL juga berterima kasih kepada pihak SPN dan Widyaswara yang sudah menggembleng peserta hingga menjadi seperti sekarang.setelah pelaksanaan upacara penutupan selesai,para hadirin disuguhkan penampilan dari siswa didik hasil latihan selama 30 hari di SPN bukit kaba, diantaranya bela diri tongkat T yang di peragakan siswa laki-laki,bela diri senam borgol yang diperagakan oleh peserta wanita dan senam Poco-Poco dance yang di ikuti oleh seluruh siswa,semoga penutupan ini menjadi awal yang baik bagi tunas muda pengayoman agar jajaran kanwil kementerian hukum dan HAM Bengkulu menjadi semakin baik.HUMAS

HABITUASI


Cetak   E-mail